Mengatasi error Unable to authenticate your identity pada mbanking BCA di Android
Barusan kan ane buka mbanking bca buat cek saldo, eh tiba-tiba ane buka kok ada pesan error "Unable to authenticate your identity" perasaan ane gak ngapa-ngapain eh kok tiba-tiba error, terus ane inget-inget ane ganti SIM Card karena paketan internet ane habis.
Ini point penting, ya jadi gini, SIM Card yang terdaftar Mbanking BCA ditaruh di posisi SIM Card 1 ya, inget ya, jadi kalau kamu paketan dengan perdana lain taruh aja di Simcard 2, karena otomatis saat mengaktifkan Mbanking menggunakan simcard 1, tapi kalau misal ada opsi set
default sms "kayaknya" ngga musti ditaruh di simcard 1.
Jika posisi sim card sudah benar, maka kamu masuk ke setting lalu clear data pada aplikasi mbankin BCA, atau paling aman reinstall aja sob, lalu daftar lagi dah ..bisa kan ? simple aja kok solusinya, cara reinstall / clear data ane gunakan juga saat ane lupa password login mbanking, karena kalau salah mbanking kita terblokir, yaudah clear data/ reinstall lagi...
dah dulu ya sob mau malem mingguan dulu, ya walaupun LDR an ane tetep pacaran..by phone :( .. kalau ada pertanyaan bisa kontak
No comments:
Post a Comment